Jarkom ke 3

Praktek ke 4
Alat dan bahan
-          Kabel UTP Crossover
-          2 buah Pc
Tahapan – tahapan
-          Pengisian IP Address
Klik kontrol panel , klik network koneksi, klik kanan pada LAN , klik properties, klik internet protokol, klik properties
Masukan IP Address 192.168.0.1 Kemudian klik tab untuk subnet mask. Untuk PC 2 jalur pengisian sama hanya dibedakan alamat IP Address nya saja yaitu 192.168.0.2

-          Pembuatan folder sharingdi PC 1
Klik tombol start pilih my computer kemudian pilih folder yang ada di hardisk kemudian klik kanan difolder tersebut lalu pilih sharing & security lalu pilih tab sharing kemudian pada network sharing & security centang(V) share this folder on the network lalu klik apply dan klik ok

-          Membuka folder sharing PC 1 di PC 2
Klik tombol start lalu klik my network place kemudian pada bar address masukan alamat IP PC 1 yaitu // 192.168.0.1 kemudian akan muncul folder yang disharing

-          Transfer file dari PC 1 ke PC 2 menggunakan net meeting
Buka program netmeeting kemudian masukan alamat PC 1 192.168.0.2 lalu klik pleace call pada PC1 , maka di PC 2 muncul tampilan untuk menerima panggilan dari PC 1 kemudian Klik accept, sesudah tersambung kemudian icon transfer file maka muncul tampilan file transfer in a call laulu klik add file kemudian pilih file yang akan dikirim lalu klik add lalu pilih icon sent call . Kemudian di PC 2 klik open untuk membuka file tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar